Rabu, 18 Maret 2015

PERBEDAAN SISTEM KONVENSIONAL DAN SISTEM PAKAR

Sistem Konvensional
Sistem Pakar
Informasi dan pemrosesannya biasanya jadi satu dengan program
Basis pengetahuan merupakan bahgian terpisah dari mekanisme inferensi
Program tidak pernah salah (kecualai pemrogramnya yang salah)
Program bisa saja melakukan kesalahan
Biasanya tidak bisa menjelaskan mengapa suatu input data dibutuhkan atau bagaimana output itu diperoleh
Penjelasan adalah bagian terpenting dari system pakar
Pengubahan program cukup sulit dan merepotkan
Pengubahan pada aturan / kaidah dapat dilakukan dengan mudah
Sistem hanya akan bekerja jika sistem tersebut sudah lengkap
Sistem dapat bekerja hanya dengan beberapa aturan
Eksekusi dilakukan langkah demi langkah secara algoritmik
Eksekusi dilakukan pada keseluruhan basis pengetahuan secara heuristik dan logis
Menggunakan data
Menggunakan pengetahuan
Tujuan utamanya adalah efisiensi
Tujuan utamanya adalah efisiensi

1 komentar:

  1. malam mbak
    kalau boleh tau sumber nya dari mana ya dan tahun berapa
    terimakasih...

    BalasHapus